Judul : Kawatu: Pelantikan Kepsek SMA/SMK Pekan Depan
link : Kawatu: Pelantikan Kepsek SMA/SMK Pekan Depan
Kawatu: Pelantikan Kepsek SMA/SMK Pekan Depan
Kadiknas Sulut A.G. Kawatu |
Penegasan Kawatu itu dikatakannya kepada elnusanews.com, Rabu (18/1/2017) siang tadi di kantor Gubernur Sulut.
Dikatakannya menyangkut penetapan kembali dan pengangkatan Kepala Sekolah (Kepsek) SMA/SMK yang baru.
"Direncanakan pada pekan depan mengikuti alur sekarang yang berjalan ketika Eselon 3 dan 4 dilantik termasuk cabang-cabang dinas kami. Sesuai info BKD direncanakan pelantikan pejabat Eselon 3 dan 4 akan dilaksanakan pada Jumat ini. Jadi, untuk pelantikan Kepsek-Kepsek sesuai rencana akan dilaksanakan pekan depan," kata Kawatu.
Diketahui, sebanyak 213 Kepala Sekolah (Kepsek) yang ada di Sulawesi Utara bakal dilantik oleh Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey yang sudah sesuai aturan dan mekanisme yang berlaku.
(ROKER)
Demikianlah Artikel Kawatu: Pelantikan Kepsek SMA/SMK Pekan Depan
Sekianlah artikel Kawatu: Pelantikan Kepsek SMA/SMK Pekan Depan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Kawatu: Pelantikan Kepsek SMA/SMK Pekan Depan dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2017/01/kawatu-pelantikan-kepsek-smasmk-pekan.html