Judul : Ombudsman Bidik Perawat Di RSUD Praya
link : Ombudsman Bidik Perawat Di RSUD Praya
Ombudsman Bidik Perawat Di RSUD Praya
Lombok Tengah, sasambonews.com. Adanya sinyalemen pengangkatan perawat di RSUD Praya sarat pungli membuat Ombudsman NTB turun gunung.Sebelumnya Ombudsman yang dipimpin Adhar Hakim telah melakukan cross chek ke RSUD dan ternyata ada ratusan orang petugas kesehatan diangkat tanpa kejelasan status.
Menyikapi hal itu Sekda Loteng H.M.Nursiah mengatakan sebelum ombudsman turun pihaknya sudah melakukan crosschek ke rumah sakit ds an dan sudah melalukan pembenahan. "Sebelum mereka turun kita sudah sikapi dengan direktur" ungkapnya.
Sekda mengakui jumlah petugas kesehatan di RSUD Praya terlalu banyak sehingga perlu efisiensi. "Kita sedang hitung antara kebutuhan dengan personil rumah sakit" kata Sekda. Am
Demikianlah Artikel Ombudsman Bidik Perawat Di RSUD Praya
Sekianlah artikel Ombudsman Bidik Perawat Di RSUD Praya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Ombudsman Bidik Perawat Di RSUD Praya dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2017/02/ombudsman-bidik-perawat-di-rsud-praya.html