Judul : Ribuan Warga Padati Konser Paskah Nasional, Wagub: Sulut Jadi Laboratorium Antar Umat Beragama
link : Ribuan Warga Padati Konser Paskah Nasional, Wagub: Sulut Jadi Laboratorium Antar Umat Beragama
Ribuan Warga Padati Konser Paskah Nasional, Wagub: Sulut Jadi Laboratorium Antar Umat Beragama
SULUT,Elnusanews - Ribuan warga dari berbagai pelosok di tanah bumi nyiur melambai ikut menyaksikan konser paskah nasional yang bertempat di lapangan Koni Sario Manado, Jumat (28/4/2017) malam tadi.Pantauan elnusanews.com di lapangan Koni Sario tersebut dipenuhi ribuan warga yang ikut menyaksikan penampilan artis penyanyi rohani ibukota yakni Sidney Mohede.
Pada kesempatan tersebut Wakil Gubernur Sulut Steven Kandouw didampingi Wakil Ketua TP-PKK Sulut dr Kartika Devi Tanos menutup secara resmi seluruh rangkaian kegiatan paskah nasional dan pekan kerukunan nasional di Sulawesi Utara.
Wakil Gubernur Steven Kandouw dalam sambutannya menyatakan ucapan terima kasih atas tersenggalanya perayaan paskah nasional dengan sukses.
Selain itu Kandouw juga mengatakan, Sulut harus menjadi laboratorium kerukunan antar umat beragama di Indonesia sehingga bisa menjadi contoh bagi daerah-daerah lain.
"Sulut harus bisa menjadi laboratorium kerukunan antar umat beragama di Indonesia. Dan bisa menjadi contoh bagi daerah lain. Untuk itu, kata harus menjadi silahturami antar umat beragama, karena torang samua ciptaan Tuhan," pungkasnya.
(ROKER)
Demikianlah Artikel Ribuan Warga Padati Konser Paskah Nasional, Wagub: Sulut Jadi Laboratorium Antar Umat Beragama
Sekianlah artikel Ribuan Warga Padati Konser Paskah Nasional, Wagub: Sulut Jadi Laboratorium Antar Umat Beragama kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Ribuan Warga Padati Konser Paskah Nasional, Wagub: Sulut Jadi Laboratorium Antar Umat Beragama dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2017/04/ribuan-warga-padati-konser-paskah.html