Judul : Pj Bupati Buka UN Untuk SMP, di SMP Negeri 1 Tahuna
link : Pj Bupati Buka UN Untuk SMP, di SMP Negeri 1 Tahuna
Pj Bupati Buka UN Untuk SMP, di SMP Negeri 1 Tahuna
TAHUNA,Elnusanews -- Usai memimpin upacara memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe Jhon Heit Palandung ditemani TP PKK Ibu Palandung Kanu beserta Kadis Pendidikan Helnintje Tatawi menyambangi Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 1 Tahuna Selasa (02/05/2017) guna membuka Ujian Nasional (UN) tahun ajaran 2016-2017.
Pj Bupati dalam sambutnya mengajak seluruh siswa untuk terus belajar dengan giat demi menggapai cita-cita.
"Dalam bersekolah ingatlah 3B (Belajar, Belajar, dan Belajar) itulah pegangan demi mengapai apa yang telah dicita-citakan,"ajak Palandung.
Dirnya juga menghimbau agar seluruh anak muda tidak terjerumus kedalam hal-hal negatif.
"Sebagai generasi penerus bangsa, mari kita tingkatkan ilmu pengetahuan ke jenjang yang lebih tinggi dan jangan sampai mengenal hal-hal yang bisa menghambat sekolah, karena kalianlah adalah penerus kami,"himbau Palandung. Usai membuka kegiatan ini Pj Buapti juga menggunjungi setiap ruangan kelas yang digunakan untuk UN guna memberi semangat kepada seluruh Siswa.(Sky)
Demikianlah Artikel Pj Bupati Buka UN Untuk SMP, di SMP Negeri 1 Tahuna
Sekianlah artikel Pj Bupati Buka UN Untuk SMP, di SMP Negeri 1 Tahuna kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Pj Bupati Buka UN Untuk SMP, di SMP Negeri 1 Tahuna dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2017/05/pj-bupati-buka-un-untuk-smp-di-smp.html