Judul : Kendaraan Dinas Pejabat Bitung Diperiksa
link : Kendaraan Dinas Pejabat Bitung Diperiksa
Kendaraan Dinas Pejabat Bitung Diperiksa
BITUNG,Elnusanews - Dinas Pengelolahan Keuangan dan Aset Daerah (DPKKAD) Kota Bitung gelar pemeriksaan fisik dan dokumen seluruh kendaraan dinas di SKPD, di lapangan Kantor Walikota Bitung, Senin (19/2/2018).
Kepala Bidang Aset DPKKAD David Rawung mengatakan, pemeriksaan fisik tersebut untuk mengetahui kondisi dan kelayakan kendaraan. Bukan hanya yang tersebar di dinas dan badan saja, tapi juga kendaraan dinas yang berada di kecamatan.
"Tiap tahun, kami akan melakukan pengecekan,"kata David pada sejumlah wartawan dilapangan kantor Walikota Bitung.
Dikatakannya, jumlah kendaraan dinas yang diperiksa saat ini sebanyak 7 unit kendaraan. Diantaranya adalah kendaraan milik, Sekretariat Pemkot, Sekretariat Dewan, Dinas Lingkungan Hidup, Dinas Pendidikan, Dinas Kesehatan, SatPol PP dan BPKD.
"Dari hasil pengecekan kendaraan tersebut rata-rata semua dalam kondisi baik,"singkatnya. (Rego)
Demikianlah Artikel Kendaraan Dinas Pejabat Bitung Diperiksa
Sekianlah artikel Kendaraan Dinas Pejabat Bitung Diperiksa kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Kendaraan Dinas Pejabat Bitung Diperiksa dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2018/02/kendaraan-dinas-pejabat-bitung-diperiksa.html