Judul : HUT RI Ke-73, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Gelar Sejumlah Lomba
link : HUT RI Ke-73, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Gelar Sejumlah Lomba
HUT RI Ke-73, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Gelar Sejumlah Lomba
![]() |
Pembukaan pertandingan Sepak Bola |Foto: AL |
Gunungsitoli,- Pemerintah Kecamatan Gunungsitoli Idanoi, Kota Gunungsitoli, Sumatera Utara memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-73 Tahun 2018 dengan menggelar berbagai perlombaan.
Ketua Umum Panitia, Edieli Batee saat pembukaan perlombaan bola voli di Simanaere mengatakan sejumlah lomba tersebut diselenggarakan antar instansi, organisasi dan Desa di Seluruh Kecamatan Gunungsitoli Idanoi.
"Kalau bidang olahraga ada Bola Volley yang pembukaan hari ini, ada juga sepak bola dan mancing mania," ujar Edieli, Minggu (05/08/2018).
Sementara lomba lainnya adalah dikategori seni dab budaya yakni senam, drum band dan tari.
"Kita berharap seluruh kegiatan yang telah disepakati oleh panitia dapat terlaksana dengan sukses hingga hari H nanti pada 17 Agustus 2018," tambahnya. (AL)
Demikianlah Artikel HUT RI Ke-73, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Gelar Sejumlah Lomba
Sekianlah artikel HUT RI Ke-73, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Gelar Sejumlah Lomba kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel HUT RI Ke-73, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Gelar Sejumlah Lomba dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2018/08/hut-ri-ke-73-kecamatan-gunungsitoli.html