Judul : OD-SK Support Sulut United dan Gratiskan Sewa Stadion Klabat Manado
link : OD-SK Support Sulut United dan Gratiskan Sewa Stadion Klabat Manado
OD-SK Support Sulut United dan Gratiskan Sewa Stadion Klabat Manado
SULUT,Elnusanews - Kendati Stadion Klabat Manado menjadi home base Tim Kebanggaan Sulawesi Utara (Sulut), Sulut United. Namun, managemen tidak diberikan beban untuk biaya sewa stadion. Alias dipakai secara gratis.“Memang tidak dibebani. Tapi ada konpensasinya Stadion Klabat itu harus dibenahi oleh managemen Sulut United,” terang Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Sulut Marsel Sendoh, Selasa (11/2/2020).
Proses pembenahan Stadion Klabat Manado dilakukan untuk menunjang Liga 2 Indonesia.
“Apa saja yang menjadi standar untuk dipakai sebagai stadion penyelenggaran Liga 2 harus dilakukan managemen. Itu saja, tidak bicara mengenai biaya sewa,” ungkapnya.
Hal ini merupakan instruksi Gubernur Olly Dondokambey dan Wakil Gubernur Steven Kandouw (OD-SK).
“Kemarin pak gub dan pak wagub menegaskan tidak ada sewa untuk Stadion Klabat,” pungkas Sendoh.
(ROKER)
Demikianlah Artikel OD-SK Support Sulut United dan Gratiskan Sewa Stadion Klabat Manado
Sekianlah artikel OD-SK Support Sulut United dan Gratiskan Sewa Stadion Klabat Manado kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel OD-SK Support Sulut United dan Gratiskan Sewa Stadion Klabat Manado dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2020/02/od-sk-support-sulut-united-dan.html