Judul : Data Terbaru Positif Corona di Sulut 8 Kasus
link : Data Terbaru Positif Corona di Sulut 8 Kasus
Data Terbaru Positif Corona di Sulut 8 Kasus
SULUT,Elnusanews - Hanya berselang 24 jam setelah diumumkannya total 5 pasien positif Covid-19 atau Corona oleh Jubir Covid-19 dr Steaven Dandel saat Press Conference di Media Center Satgas Covid-19 Provinsi Sulut, Senin pukul 18.52 Wita kemarin, kini dari update terbaru Selasa (07/04/2020) pukul 18.45 Wita, pasien positif Corona di Provinsi Sulawesi Utara telah bertambah 3 orang sehingga total menjadi 8 orang positif terkonfirmasi yang dimana juga sesuai data website resmi corona.sulutprov.co.id bahwa 6 pasien dalam perawatan, 1 pasien sesuai hasil tes sudah negatif (sembuh) dan 1 pasien kemudian meninggal dunia.
Kasus positif terkonfirmasi Covid-19 di Sulut hari ini (Selasa) bertambah tiga orang.
“Satu orang laki-laki dari Tomohon, satu orang perempuan dari Minahasa Utara dan satu laki-laki dari Manado,” ujar Juru Bicara Satgas Covid-19 Sulut, dr Steven Dandel di Press Conference Selasa sore tadi di Sekertariat Satgas Covid-19 Sulut.
Diketahui sebelumya jumlah positif Virus Corona dari 3 kasus kemudian bertambah 2 pasien positif jenis kelamin wanita usia 49 dan 42 tahun (pada Senin kemarin) yang sebelumnya terinformasi kategori Pasien Dalam Pengawasan (PDP) dengan dugaan memiliki riwayat perjalanan keluar negeri bersama-sama.
(tim/roker)
Demikianlah Artikel Data Terbaru Positif Corona di Sulut 8 Kasus
Sekianlah artikel Data Terbaru Positif Corona di Sulut 8 Kasus kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Data Terbaru Positif Corona di Sulut 8 Kasus dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2020/04/data-terbaru-positif-corona-di-sulut-8.html