Judul : Momentum Hari Pahlawan, MJP Ajak Generasi Muda Perang Ide dan Gagasan
link : Momentum Hari Pahlawan, MJP Ajak Generasi Muda Perang Ide dan Gagasan
Momentum Hari Pahlawan, MJP Ajak Generasi Muda Perang Ide dan Gagasan
MANADO,Elnusanews -- Hari Pahlawan yang jatuh pada setiap tanggal 10 November adalah momentum penting dan bersejarah bagi generasi muda. Oleh sebab itu, mari untuk para generasi muda ikut berperang ide dan gagasan.
Hal ini disampaikan legislator DPRD Sulut Melky Jakhin Pangemanan (MJP), kepada wartawan Senin (9/11/20) kemarin.
“Karena momentum Hari Pahlawan saat ini sangat strategis. Kita tidak lagi perang angkat senjata dan melawan penjajah. Tapi saat ini saya ajak generasi muda untuk berperang adu ide dan gagasan,” kata MJP
Ketua DPW PSI Sulut ini pun berharap pemerintah memperhatikan serius keluarga pahlawan yang di tinggalkan
“Kita harus ingat jasa para pahlawan sehingga kita menikmati kemerdekaan. Keluarga pahlawan harus diperhatikan serius," tandasnya. (RaKa)
Demikianlah Artikel Momentum Hari Pahlawan, MJP Ajak Generasi Muda Perang Ide dan Gagasan
Sekianlah artikel Momentum Hari Pahlawan, MJP Ajak Generasi Muda Perang Ide dan Gagasan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Momentum Hari Pahlawan, MJP Ajak Generasi Muda Perang Ide dan Gagasan dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2020/11/momentum-hari-pahlawan-mjp-ajak.html