Judul : Satgas TMMD Ikut Bantu Warga Bangun Rumah
link : Satgas TMMD Ikut Bantu Warga Bangun Rumah
Satgas TMMD Ikut Bantu Warga Bangun Rumah
BITUNG,Elnusanews - Personil satuan tugas Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 111 Kodim 1310/ Bitung bersama warga gotong royong membangun salah satu rumah warga.
Kegiatan itu, dilakukan di rumah Daniel Mokotika (64), warga Kelurahan Kumersot, linkungan 2 RT 6, Kecamatan Ranowulu.
"Kebersamaan gotong royong ini rasa kekeluargaan dan rasa solidaritas semakin terjalin dengan baik,"kata Daniel pemilik rumah. (*)
Demikianlah Artikel Satgas TMMD Ikut Bantu Warga Bangun Rumah
Sekianlah artikel Satgas TMMD Ikut Bantu Warga Bangun Rumah kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Satgas TMMD Ikut Bantu Warga Bangun Rumah dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2021/06/satgas-tmmd-ikut-bantu-warga-bangun.html