Salut! Warga Binaan Rutan Sumenep Bersih-Bersih Masjid

Salut! Warga Binaan Rutan Sumenep Bersih-Bersih Masjid - Hallo sahabat INI POST, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Salut! Warga Binaan Rutan Sumenep Bersih-Bersih Masjid, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Salut! Warga Binaan Rutan Sumenep Bersih-Bersih Masjid
link : Salut! Warga Binaan Rutan Sumenep Bersih-Bersih Masjid

Baca juga


Salut! Warga Binaan Rutan Sumenep Bersih-Bersih Masjid

Ilustrasi.SUMENEP - Sebanyak 18 warga binaan rumah tahanan negara (Rutan) Kelas II-B Sumenep, Jawa Timur melakukan bakti sosial berupa bersih-bersih di kawasan Masjid Jamik setempat.
"Kegiatan ini merupakan salah satu atau rangkaian acara untuk memperingati Hari Pemasyarakatan 2017 yang digagas oleh kami," ujar Kepala Rutan Sumenep, Ketut Akbar di Sumenep, Senin (17/4/2017).
Puluhan warga binaan dengan dijaga oleh sekitar 30 personel rutan itu mulai bersih-bersih dari areal depan Masjid Jamik Sumenep. Selain membersihkan sampah yang tercecer, mereka juga mengecat beberapa bagian di areal depan masjid agar terlihat lebih cerah.
"Masjid Jamik Sumenep merupakan salah satu ikon kota. Oleh karena itu, kami sengaja menempatkan lokasi bakti sosial di Masjid Jamik sebagai bagian dari 'mempercantik' ikon kota," kata Akbar menerangkan.
Ia menjelaskan, saat ini terdapat 97 warga binaan dan 107 tahanan yang berada di Rutan Sumenep. "Kami sengaja memilih 18 dari 97 warga binaan itu untuk terlibat dalam bakti sosial sebagai bagian dari proses asimilasi atau pembauran mereka dengan masyarakat," ujarnya.
Sementara Ketua Takmir Majid Jamik Sumenep, Husein Satriawan mengapresiasi bakti sosial yang digagas pimpinan rutan setempat.
"Sebelumnya, mereka memang berkoordinasi sekaligus meminta izin kepada kami agar bisa melakukan bakti sosial di Masjid Jamik," katanya.
Masjik Jamik Sumenep yang berada di Jalan Trunojoyo itu merupakan masjid yang dibangun pada 1779-1787.
Sumber : http://news.okezone.com


Demikianlah Artikel Salut! Warga Binaan Rutan Sumenep Bersih-Bersih Masjid

Sekianlah artikel Salut! Warga Binaan Rutan Sumenep Bersih-Bersih Masjid kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Salut! Warga Binaan Rutan Sumenep Bersih-Bersih Masjid dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2017/04/salut-warga-binaan-rutan-sumenep-bersih.html