Judul : Special Event TROI Bakal Hebohkan Manado Sky Line
link : Special Event TROI Bakal Hebohkan Manado Sky Line
Special Event TROI Bakal Hebohkan Manado Sky Line
DEPROV,Elnusanews - Setelah sukses mengadakan event internasional dengan Air Show Paragliding yang mendatangkan atlet paralayang internasional Francois Ragolski, kembali Owner Tatempangan Hill mengadakan event internasional yang bertajuk Troi Special Event(Trip Of Indonesia).
Dikatakan Ketua Panitia Franky Kowaas, saat diwawancarai, Sabtu (17/06) kemarin.
Menurut Kowaaa, event tersebut merupakan event internasional pertama kali yang dilaksanakan di Manado Sky Line Tatempangan Hill Koha.
"Jadi, pertama ini kegiatan level dunia yang pertama kalinya," ungkapnya.
Dikatakannya pula, kegiatan internasional akan dikuti oleh atlit paralayang dunia yang saat ini sudah ada 6 negara yang telah mendaftarkan diri untuk berpartisipasi dalam kegiatan tersebut.
Dirinya juga mengungkapkan terima kasih kepada pemilik Manado Sky Line Wennny Lumentut, karena telah mendukung penuh kegiatan ini meski persiapanya sendiri hanya 28 hari.
"Nah, yang spesialnya disini adalah kegiatan ini hanya dipersiapkan kurang lebih 28 hari. Jadi, semua ini tidak mungkin terjadi tanpa ada dukungan dari WL, karena hampir tidak mungkin dalam 28 hari," jelasnya.
Kegiatan ini sendiri rencananya dijadwalkan mulai pada tanggal 6 - 9 Juli 2017, dimana dalam Troi tersebut akan dilombakan kelas Cross Country. (RaKa)
Demikianlah Artikel Special Event TROI Bakal Hebohkan Manado Sky Line
Sekianlah artikel Special Event TROI Bakal Hebohkan Manado Sky Line kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Special Event TROI Bakal Hebohkan Manado Sky Line dengan alamat link https://iniipost.blogspot.com/2017/06/special-event-troi-bakal-hebohkan.html